FanMeeting SHINee – Part 3

FanMeeting SHINee (Part 3)

Title       : FanMeeting SHINee (Part 3)

Author  : Sophie Maya

Main Cast       :

Lee Jin Ki as Onew/Lee Jin Ki

Kim Jonghyung as Jonghyun/Jjong

Kim Kibum as Key/Kim Kibum

Choi Minho as Minho/Minmin

Lee Taemin as Taemin/Maknae

Mia Narafa (OC)

Support Cast      : menyusul

Length: chaptered

Genre   : romance-comedy

Rated    : General

Type      : straight

Summary             : Are you shawol? if yes, just fanmeet with us!

Nb                          : ini adalah versi blog nya FanMeeting SHINee. Untuk penjelasan biar readers nggak bingung, ini adalah FF yang pertama kali aku buat.. sekitar tahun 2010, saat SHINee comeback dgn Lucifer. FF ini aku buat berdasarkan artikel2 dan berita mengenai SHINee. Jadi apabila ada kesamaan kejadian disaat comeback Lucifer, itu memang disengaja. ^^ FF ini pernah dipublish di www.sophiemorore.wordpress.com

Chap 3: Loverholic…Koreaholic…Robotronic…Koreatronic…

8 Juli 2010: Minho, member SHINee yang pertama kali menunjukkan photoshot nya mengenai album terbaru SHINee mendadak masuk rumah sakit tanggal 8 Juli 2010 pukul satu malam waktu seoul. Minho mengalami cidera pada kakinya saat syuting KBS’s Dream Team Season 2 tanggal 7 Juli kemarin. Tim produksi mengatakan, “Sejak pagi tadi Minho memang terlihat kurang sehat. Ketika dia melakukan adegan berseluncur di air, tiba-tiba dia terjatuh dan kakinya terluka.” *maaf nyerobot sebelumnya, author cuma mau kasih tau, Minho itu masuk rumah sakit aslinya jam satu siang, cuma di cerita ini author bikin jam satu malam. Biar agak beda aja. Oke! Happy enjoyed this!*

Berita terbaru datang dari member SHINee lainnya, Taemin dan Onew yang akhirnya menunjukkan photoshot terbaru mereka! SM Entertaiment merilis konsep foto mereka tanggal 8, 9, dan 10 Juli. SHINee terlihat sangat berbeda. Minho dengan foto six-pack nya, Taemin dengan rambut panjangnya, dan Onew dengan kharismanya. Tapi yang tetap jadi pertanyaan adalah… apa konsep album baru mereka? Ini masih dirahasiakan!

Tapi kita harus bersabar, karena comeback SHINee yang dijadwalkan 16 Juli akan diundur karena kecelakaan yang dialami Minho.

@Seoul Magazine melaporkan.

.

.

.

.

“Tadi saya sudah mengkonfirmasikan mengenai kesehatan Minho pada pihak SM Entertainment, mereka bersedia menunda comeback SHINee.” Kata manajer Joong siang itu. “Tapi hanya diundur seminggu saja.”

“Seminggu? Apakah dalam waktu seminggu Minho sudah sembuh?” tanya Key.

“Dokter bilang luka yang dialami Minho cukup parah. Tadi pagi pihak rumah sakit memutuskan untuk memasang gips buat Minho.” Jelas manajer Joong lagi.

Keempat member SHINee menghela napas bingung.

“Itu berarti waktu seminggu nggak cukup buat bikin Minho sembuh.” Ujar Jonghyun.

“Kalian terpaksa comeback berempat.”

“Comeback berempat, manajer?” Onew membulatkan matanya. “SHINee itu ada lima orang, bukan empat orang.”

“Onew, maksud saya… ketika nanti kalian comeback di Music Bank, yang tampil di atas panggung cuma kalian berempat. Minho nggak ikut dance, dia duduk aja. tapi tetep ikut nyanyi, gimana?” usul manajer Joong.

“Bukan ide yang buruk.” Jonghyun tampak setuju. “Tapi formasinya jadi aneh.”

“Nggak akan aneh. Nanti Taemin akan menggantikan posisi dance-nya Minho. Gimana? Kamu mau, Taemin?” tanya manajer sambil menatap lurus Taemin.

Para hyung langsung menoleh ke arah Taemin dengan cemas. Mereka merasa tugas menggantikan posisi dance Minho pasti sulit, tapi menajer memilih Taemin menggantikannya. Itu pasti karena Taemin adalah lead dance di grup mereka. Taemin mungkin bisa dengan cepat menghapal gerakan yang seharusnya dibawakan Minho, meskipun itu jelas sulit. Mereka kan udah punya bagian dance-nya sendiri-sendiri.

Taemin mengangguk pelan. “Terserah manajer.”

Manajer Joong tersenyum tipis. “Bukannya saya tidak memikirkan Minho. Tapi percayalah, semua orang sedang menunggu comeback kalian. Dan kalian harus profesional menyikapi semua ini.”

.

.

.

.

“Korea… nggak… Korea… nggak… Korea…” Mia sibuk menghitung jarinya untuk memutuskan apakah dia bakal pergi ke Korea atau nggak. Sudah sehari sejak paket dari SHINee World International itu datang ke rumahnya, tapi Mia sama sekali belum memutuskan apakah dia bakal pergi ke Korea atau nggak. Dia masih bingung antara ninggalin rumahnya sama bersenang-senang di Korea sana. Hiks. Pilihan yang membingungkan.

Mia melirik surat dari SHINee World International yang tergeletak di meja belajarnya. Dibagian paling bawah surat itu tertulis ‘To SHINee’s comeback with Lucifer! Trust us, we has a spoiler concept of SHINee! It’s Lucifer!’, ngg… maksudnya apa ya? Kayaknya Mia pernah denger kata-kata Lucifer gitu, tapi lupa di mana tepatnya. Bukannya Lucifer itu kayak sejenis… sesuatu yang jahat? Yang buruk gitu yahh?

“Astaga, jangan-jangan gue mau dijahatin lagi sama si SHINee ini!” teriak Mia dengan gaya konyol. “Hahaha, tapi mana mungkin ya.” Mia terlihat semakin bingung. “Sepertinya SHINee itu adalah seseorang… ngg… atau beberapa orang yang sangat terkenal deh. Sepertinya begitu…” gumam Mia sambil mengangguk-anggukkan kepalanya.

Mia mendesah panjang. Diambilnya handphone samsung berwarna putih miliknya lalu ditimang-timangnya hape itu ragu. “Ya udah deh, Mama sama Papa baliknya juga masih tiga bulan lagi. Dan siapapun SHINee itu, gue bakal pergi ke Korea dan ketemu dengan dia.”

.

.

.

.

Onew dan Key saling bertatapan. Taemin dan Jonghyun sibuk mengatur posisi mereka. Dihadapan mereka ada sebuah cermin yang luasnya sedinding. Mereka sekarang sedang berada di ruang latihan.

“Oke, sekarang kita coba latihan tanpa Minho.” Teriak manajer Joong dari sudut ruangan. Setelah memastikan keempat member SHINee sudah dalam posisi masing-masing—khususnya Taemin yang sekarang mengisi posisi Minho—manajer Joong mulai menyalakan tape recorder. Opening Lucifer pun terdengar memenuhi ruangan.

sumeul gotdo chatji motae naneun piharyeogo aesseobwado
geobujocha hal su eomneun nege gatyeobeorin na
sarangieotdamyeon jeongmal saranghaetdeon georamyeon naege ireojineun mara
Her whisper is the LUCIFER

nareul mukkgo gadundamyeon sarangdo mukkin chae miraedo mukkin chae keojil su eomneunde
jayuropge biwonoko barabwa ojik neoman chaeulge neoman gadeuk chaeulge
geobu hal su eomneun neoui maryeogeun LUCIFER
geobu hal su eomneun neoui mabeobeun LUCIFER
dagaseomyeon neoneun machi cheonsa gateun eolgullo nareul saneun iyura malhago, malhago
neoreul cheoeum bwasseul ttae jjarbeun sungan meomchwobeoryeotji
nuga machi nae simjangeul kkwak jwin chae nochi annneun geotcheoreom (ajikkkajido)
neoneun geureoke nae mameul da, da, da, da, da, da gajyeonoko
niga eobseumyeon nae mami da tabeorige mandeunda
nareul mukkgo gadundamyeon sarangdo mukkin chae miraedo mukkin chae keojil su eomneunde
jayuropge biwonoko barabwa ojik neoman chaeulge neoman gadeuk chaeulge
Loverhollic, Robotronic, Loverhollic, Robotronic.

 

Keempat member SHINee itu menari mengikuti lagu. Meski sesekali Taemin harus buru-buru merubah posisinya gara-gara lupa kalo dia sekarang ngambil posisinya Minho.

neowa gachi nanun sarangyaegideul narang gateun goseul baraboneun neo
uri deo isangeun wanbyeokhaejil su eopdago neukkyeosseul ttae
naman chyeodabwa. neoneun deo, deo, deo, deo, deo, deo nareul wonhae
naman barabwa. modeun ge, ge, ge, ge, ge, ge niga jungsim
eonjebuteonga jogeumssik jalmotdoen geot gata isanghan neo
nal aldeon saramdeul modu hana dulssik gyeoteul tteona nan gajin ge neoppunigo
nareul mukkgo gadundamyeon sarangdo mukkin chae miraedo mukkin chae keojil su eomneunde
jayuropge biwonoko barabwa ojik neoman chaeulge neoman gadeuk chaeulge

“Taemin, perhatikan posisimu!” teriak manajer Joong begitu melihat Taemin lagi-lagi melakukan kesalahan. Taemin malah mengambil posisi di tengah, padahal seharusnya dia di sebelah kiri.

“Mian, manajer, lupa!” Taemin buru-buru memperbaiki posisinya.

.

.

.

.

Akhirnya Mia memutuskan untuk pergi ke Korea. Cewek itu langsung aja menghubungi pihak panitia SHINee World International untuk mengkonfirmasikan hal itu. Rencananya Mia bakal pergi ke Korea dua hari lagi, nanti tiketnya bakal dikirim ke rumah Mia beserta uang saku buat di Korea nanti. Plus tiket hotel bintang lima di sana.

Di Korea nanti Mia bakal dijemput sama utusan SHINee World International yang bertugas di Korea. Dia bakal nganterin Mia ke hotel dan ke basecamp-nya SHINee World International. Baru habis itu Mia bakal dikasih tahu lebih lanjut kapan dia bisa ketemu sama SHINee.

Wuah… kayaknya sih bakal menyenangkan, Mia nggak sabar buat pergi ke Korea dan shopping habis-habisan di sana. Terus pergi ke tempat-tempat wisata di sana, pasti enak!

Dan satu lagi, Mia sama sekali nggak ngasih tahu ke Mama dan Papa kalo dia itu ke Korea. Mia cuma nelepon Mama dan ngejelasin kalo dia mau jalan-jalan ke Bandung selama beberapa hari dengan teman-teman SMA-nya. Untungnya Mama nggak nanya-nanya dan langsung setuju aja Mia pergi.

“Mama… Papa… maaf ya Mia terpaksa bohong. Habisnya kapan lagi coba Mia pergi ke Korea gratis??” Mia menatap seisi kamarnya dan tersenyum geli. Dia udah harus siap-siap nge-pack barang di koper nih!

.

.

.

.

Key berjalan menuju kulkas dan mengambil beberapa siung bawang putih di sana. Lalu dia kembali lagi ke dapur sambil mengenakan celemek berwarna pink. Hari ini dia mau masak buat makan malam entar, sementara member yang lain sedang tepar di ruang TV gara-gara kecapekan latihan.

“Ottokke chinaeseyo?” tiba-tiba seorang namja memeluk Key dari belakang. Key langsung saja mendorong badannya ke belakang dan membalikkan badan.

“Choayo. Dan masih bisa membuat kau berhenti mengangguku, Jonghyun!” teriak Key galak.

Namja yang ternyata Jonghyun itu cuma mesam-mesem gak jelas. “Reaksi yang cepat, Key. Terlihat sangat cantik.” Goda Jonghyun.

Key mengangkat sepatula yang dia pegang. “Jangan membuat masakanku gosong dan harus mengurusi tingkah kau, Hyung!”

“Ya ampun… Key terlihat semakin cantik jika marah.” Jonghyun semakin ingin menggoda Key. “Tahukah kau, kukira kau lebih cantik dibanding Taemin.”

“Gomawo.” Key tersenyum simpul. Key lalu seakan tersadar dengan maksud ucapan Jonghyun, “tapi kurasa itu bukan pujian kan, Hyung?” tanya Key akhirnya. Jonghyun hanya tertawa terbahak-bahak. “Ternyata kau cuma mengejekku, sial!” Key memanyun-manyunkan bibirnya ke depan lalu kembali fokus ke masakannya.

“Hahaha… Key ah neomu yeppeo~…” Jonghyun malah bernyanyi *nyanyinya ala Replay-nya SHINee* sambil mengitari dapur. Dia memang paling suka menggoda Key, entah apa sebabnya. *author juga nggak bisa jelasin. Haha*

“Diam.”

“Neomu yeppeo~…”

“Hyung diam!!” Key melancarkan aksi marahnya. Ditatapnya Jonghyun dengan mata menyipit dan seakan ingin menusuk Jonghyun. *kalo mau dapat feel-nya, tatapan Key tuh kayak tatapan dia waktu di Hello Baby eps.1 pas marah sama Jonghyun. XDD*

“Hehehe… Key… mian…” Jonghyun menunjukkan cengiran polosnya. “Hhh… apa kita tidak bisa seperti Taemin dan Minho?” desah Jonghyun sambil menghempaskan tubuhnya ke kursi. Ditatapnya punggung Key.

“Maksudnya?”

“Lihat Taemin! Sejak Minho masuk rumah sakit, kerjaannya tiap hari cuma mandangin hape terus. Bentar-bentar nelpon Minho, sms Minho, nanya ini-itu. Ya Tuhan! Nggak sayang pulsa?” Jonghyun memasang tampang konyolnya.

“Itu tanda Taemin perhatian sama hyung-nya.” Ujar Key.

“Tapi dia nggak seperti itu padaku. Maksudku, dia nggak perhatian padaku.” Ketus Jonghyun.

Key menoleh ke arah Jonghyun dan tersenyum lebar. “Itu karna dia tahu mana yang good-hyung, mana yang bad-hyung! Hahaha!”

“Sial kau!” Jonghyun langsung berlari menghampiri Key dan pura-pura mencekiknya.

.

.

.

TO BE CONTINUED

*PS : karena banyak sekali foto yang kamu kasih, (dan sama, hanya beda part) kami hanya bisa masukan 1 foto, karena sudah terlalu full di library kami, harap bisa mengerti, terima kasih

©2011 SF3SI, Freelance Author.

Officially written by ME, claimed with MY signature. Registered and protected.

This FF/Post legally claim to be owned by SF3SI, licensed under Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivs 3.0 Unported License. Permissions beyond the scope of this license may be available at SHINee World Fiction

Please keep support our blog, and please read the page on top to know more about this blog. JJANG!

Advertisement

11 thoughts on “FanMeeting SHINee – Part 3”

  1. Yeyeye.. Mia jadi ke korea..
    Miaaaa#sksd titip poppo buat jjong oppa ya..#DUAGH
    Minho kasian dch.. Taemin apa sch yg ngga buat minho.. Haha..
    Jjong usil.. Dan selalu usil.. Kkk~ Dan iparku skaligus suami kponakanku*ada yg ngrara ga yah?*, key, ga pernah jauh dari dapur.. Hahaha
    next ditunggu..

  2. Hahahaha… Da jongkey moment ^^ joayeo… 2min momentx jga d’tnggu ya thor . . . . . ^^
    chingu, aq ska ff km. . .

  3. bagus, pilihan bagus.. Mia akhirnya pergi ke korea.
    Miaaa~ titip peluk sama onew yak??

    Nice ff thor, ada jongkey pula XD

    Part selanjutnya ditunggu thor !

  4. Woy jong,jngan sntuh2 suami gue*digampar
    kanan kiri+ditabokin jongkey shipper/gw jg
    jongkey shipper*
    tpi apa bner tuh si key lbih cntik dri magnae pisang?ohohoho*ktawa gaje garing*

    mia jdi ke korea?wezzz,,,jngan comot laki gue ya*apaan coba*
    klo pulang jngan lupa pesenan saya ya,,,bawa bang almighty ke sini,,awas klo lupa
    *ngancem*

    ditunggu next part na ^-^
    fighting!

  5. hyaaa ,, pengen dhe kyk mia …
    bisa ke korea gratis , plus ketemu SHINee-deul !!!!
    iri beraaaattttt !!!!!
    ff’na bagus ,, serasa baca kisah nyata ……

Give Me Oxygen

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s